Blog merupakan sarana mengkomunikasikan informasi yang kita tulis, tentunya kita menginginkan tulisan tersebut banyak dibaca oleh orang lain. Salah satu cara agar blog atau situs kita di kenal dan dikunjungi oleh banyak pengguna internet adalah dengan mendaftarkan situs kita di blog direktori. Banyak sekali situs penyedia blog direktori yang ada di internet. Menfaat yang mereka berikan juga mendominasi memunculkan link blog kita didaftar hasil pencarian.
DMOZ | PR8 | ( http://dmoz.org/ )
DMOZ disebut sebut sebagai Raja dari Rajanya Driektori. Anda bisa mendaftar disini, namun agak susah untuk menemusnya.
Technorati | PR 8 | ( http://technorati.com )
Direktori yang paling aktif di internet. Direktori ini memang sangat terkenal dan lebih umum dikenal para blogger sejati. Layanan merekapun sangat memuaskan, bisa dianggap Technorati adalah Blogger Central. Mendaftarkan blog anda di Technorati menurut saya adalah wajib hukumnya, gratis pula biaya registrasinya.
Yahoo! Direktori | PR8 | ( http://dir.yahoo.com/ )
Cikal bakal dari semua direktori, Jika ingin blog anda terindex disini, bersusah payahlah anda. Hampir seperti DMOZ, namun perbedaanya, jika DMOZ menggunakan manusia, Yahoo! Directory masih menggunakan mesin. Tapi Yahoo Directory patut dicoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar Anda :