Surat elektronik membuat Anda mengirim surat dengan sangat cepat dan menerima balasan juga sangat cepat. Seperti SMS yang dikirim melalui ponsel begitu dikirim langsung bisa diterima, namun ada perbedaan SMS di ponsel dengan email di internet. Kalau SMS di ponsel jika handphone tidak aktif maka status SMS tertunda, sedangkan email walaupun kita tidak online di internet surat yang dikirim teman kita akan langsung terkirim ke inbox kita.
Cara membuka email yang masuk ke inbox kita sebagai berikut :
Cara membuka email yang masuk ke inbox kita sebagai berikut :
Klik Mail pada bagian kiri situs yahoo, atau bisa memilih “Buka QuickView” dengan cara menggeser mouse ke ujung Mail dan klik ketika tulisan tersebut muncul, tunggu proses selanjutnya.
Perhatikan tampilan inbox
Perhatikan tampilan inbox
Klik salah satu surat yang masuk untuk melihat dan membaca isinya, contohnya kita mengklik email masuk yang pertama “suryadi fisika”, dan perhatikan isinya.
Jika telah selesai membuka email, kita bisa melakukan aktivitas selanjutnya misalnya membalas surat yang masuk tersebut, atau membaca surat masuk yang lainnya. Namun jika Anda ingin mengakhiri aktivitas Anda setelah membaca email yang masuk. Jangan lupa, lakukan keluar dari sistem, dengan mengklik SIGNOUT.
Signout (keluar dari sistem) penting dilakukan, agar email Anda tidak disalahgunakan oleh orang lain, apalagi Anda menggunakan internet di warnet. Terkadang ada software yang merekam user dan password Anda. OK
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar Anda :